Prediksi PSG vs Club Brugge, Jadwal Bola Liga Champions Pekan Ini

0
447

Debatbola.com – PSG akan menjamu Club Brugge pada matchday terakhir di Grup A lanjutan Liga Champions musim 2021/2022 ini pada hari Rabu (8/12) mulai tengah malam pukul 00:45 WIB, bertempat di Stadion Parc Des Princes.

PSG Pasti Lolos Fase Grup

Menjalani laga kandang kali ini, PSG dipastikan tampil tanpa sebuah tekanan. Sebab tim asuhan dari Mauricio Pochettino ini sebenarnya sudah memastikan diri lolos ke fase selanjutnya. Dari laga terbaru, tim berjuluk Les Parisiens ini sudah berada di peringkat kedua dalam klasemen Grup A dengan mengoleksi delapan poin. Dua pesaing di bawah mereka terlihat memiliki selisih empat poin dan tidak akan terkejar hanya dalam satu laga.

Dengan menjadi peringkat kedua, PSG sudah mengunci tiket lolos fase grup dan melenggang ke babak selanjutnya. Meski demikian Kylian Mbappe dan kolega tidak akan memandang laga kali ini dengan remeh. Mereka dipastikan akan tampil dengan kekuatan penuh untuk menjaga reputasi. Terlebih lagi, PSG pastinya tidak ingin dipermalukan di hadapan para penggemar sendiri.

Sumber Foto: www.xinhuatnet.com

Club Brugge Buru Kesempatan Kedua

Pada Liga Champions edisi musim ini, Club Brugge nampaknya belum beruntung setelah terpaksa melalui jalan yang terjal. Dari laga terbaru, tim asal Liga Belgia ini masih harus berjuang untuk bisa terus bermain di kompetisi Eropa. Sampai saat ini tim asuhan Philippe Clement masih menghuni dasar klasemen Grup A dengan mengoleksi empat poin.

Saat ini peluang yang tersisa untuk Club Brugge hanyalah tiket ke babak 32 besar Liga Europa. Akan tetapi peluangnya sangat tipis karena tim ini masih harus bersaing dengan RB Leipzig di peringkat ketiga dengan koleksi poin sama. Skenario Club Brugge untuk bisa mendapatkan kesempatan kedua di Liga Europa adalah mereka harus menang atas PSG. Namun dengan satu syarat, RB Leipzig tumbang di tangan Manchester City.

Head-to-Head Kedua Kesebelasan : Paris Saint Germain vs Club Brugge

Melihat perjalanan PSG pada lima laga terbaru musim ini, tim ini tercatat hanya mengalami satu kali kekalahan dari lawan. Kemudian untuk dua laga lainnya berhasil disapu bersih dengan kemenangan manis. Sayangnya dari dua laga tersisa, PSG gagal tampil maksimal dan hanya puas dengan skor imbang. Setelah melewati kelima laga ini, bursa judi online terlengkap mencatatkan skuad Les Parisiens berhasil mengantongi delapan gol dan juga sudah mengalami kebobolan dari lawan sebanyak lima kali.

Di sisi lain, Club Brugge datang menyambut laga ini dengan membawa rekor bertanding yang lebih buruk daripada yang dimiliki tuan rumah. Tim ini sempat mengantongi dua kekalahan beruntun. Namun tiga laga berikutnya tim berjuluk Blauw-Zwart ini mampu menorehkan tiga kemenangan beruntun. Setelah melalui kelima laga ini Club Brugge tercatat mampu menghasilkan sepuluh gol dan sudah mengalami kebobolan dari lawan sebanyak 14 kali.

Sumber Foto: PSG Talk

Prediksi Skor PSG vs Club Brugge 08 Desember 2021

Melihat rekor pertemuan sebelumnya antara PSG kontra Club Brugge, PSG nampak lebih unggul setelah dua kali menumbangkan Club Brugge dari total tiga pertemuan. Sedangkan untuk satu pertemuan terbaru Club Brugge berhasil bertahan dan menahan imbang PSG. Dari tren ini nampak jika Club Brugge memiliki tren bermain yang lebih baik dari sebelumnya.

Dengan memiliki rekor tiga kemenangan beruntun dari laga terbaru musim ini, Club Brugge berpeluang memetik kemenangan di laga ini. Memang PSG walaupun kalah masih tetap lolos ke babak selanjutnya. Namun Club Brugge harus mati-matian di laga ini untuk memburu kesempatan kedua di Liga Europa. Diprediksi duel antara PSG kontra Club Brugge akan berakhir dengan skor 0 : 1.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here