Prediksi Lyon vs Grenoble Foot 38, Jadwal Bola Piala Prancis 1 Maret 2023

0
33
Prediksi Lyon vs Grenoble Foot 38 1 Maret 2023

Debatbola.com – Pertandingan Coupe de France antara Lyon menghadapi Grenoble Foot 38 yang akan berlangsung di Groupama Stadium pada hari Rabu 1 Maret 2023. Kick off akan dimulai pada Pukul 03.10 WIB.

Lyon tim yang saat ini menempati peringkat ke 8 klasemen sementara Ligue 1 berhasil mendapatkan 38 poin. Laurent Blanc selaku pelatih Lyon kemungkinan besar akan mengeluarkan skuad utamanya menghadapi Grenobel pada laga ini. Pertandingan Coupe de France ini hanya ada satu leg saja bagi kedua tim untuk bisa mendapatkan tiket kebabak berikutnya.

Pertandingan terakhir menghadapi Anger pada Sabtu (25/02) kemarin berhasil membawa Lyon menambah 3 poinnya diklasemen Ligue 1. Menang dengan skor 1 – 3 dikandang Anger merupakan prestasi sendir bagi Laurent Blanc saat ini. Sejauh ini Lyon dalam pertemuannya dengan Grenoble selalu mendapatakn kemengan.

Secara statistik Lyon berada diatas Grenoble diatas kertas. Sedangkan untuk pertandingan terakhir Lyon menang dari Grenoble dengan skor 2 – 0 pada Maret 2010 lalu. Saat itu keduanya masih berada dikasta yang sama, sementara saat ini Grenoble harus mendapatkan posisi di Ligue 2 kasta kedua Liga Prancis.

Ismael Bennacer pemain muda dari Lyon sedang diisukan dengan AC Milan. Ia berada dideretan pemain yang kemungkinan besar akan direkrut oleh raksasa Italia dalam waktu dekat. Penampilannya yang cukup bagus bersama Lyon membuat AC Milan kepincut untuk mendapatkan jasa pemain muda 20 tahun tersebut ke Italia musim depan.

Grenoble saat ini menempati peringkat ke 7 klasemen sementara Ligue 2 dengan mengumpulkan 38 poin dari 25 pertandingan terakhir. Pertemuannya dengan Lyon sudah sangat lama sekali, pada tahun 2009, Grenoble mampu menahan imbang Lyon dengan skor 1 – 1 dikandang sendiri.

Selebihnya Grenoble selalu mendapatkan kekalahan ketika berhadapan dengan Lyon dipertandingan yang lain. Pada 25 Februari lalu, prediksi skor bola menyaksikan Grenoble mampu menahan imbang Le harva dengan skor kacamata di pertandingan Ligue 2. Kemenangan terakhir yang didapatkan Grenoble berlangsung pada 04 Februari melawan Vierzone FC di Ligue 2, skor 0 – 1 mengakhir laga tersebut dan membawa Grenoble mendapatkan 3 poin dilaga tersebut.

HEAD-TO-HEAD (H2H) LYON VS GRENOBLE FOOT 38

27 Mar 2010 – Lyon 2 – 0 Grenoble Foot 38 – Ligue 1
22 Nov 2009 – Grenoble Foot 38 1 – 1 Lyon – Ligue 1
18 Jan 2009 – Grenoble Foot 38 0 – 2 Lyon – Ligue 1
24 Aug 2008 – Lyon 2 – 0 Grenoble Foot 38 – Ligue 1
08 Jan 2006 – Grenoble Foot 38 0 – 4 Lyon – Coupe de France

UPDATE BERITA TERBARU TIM LYON

Laurent Blanc manajer Lyon kemungkinan besar akan menerapkan formasi 4-3-3 dipertandingan ini dengan menempatkan Barcola, Cherki dan M Dembele dilini depan.

Sang pelatih juga mempercayakan posisi tenga kepada Caqueret, T Mendes dan Lepenant sebegai geladang Lyon. Posisi bek akan diisi oleh Tagliafico, Lukeba, Lovren, dan Diomande. Sementara penjaga gawang A Lopes dipastikan akan main pada laga ini.

PERTANDINGAN TERAKHIR DARI TIM LYON

25 Feb 2023 – Angers 1 – 3 Lyon – Ligue 1
18 Feb 2023 – Auxerre 2 – 1 Lyon – Ligue 1
13 Feb 2023 – Lyon 2 – 1 Lens – Ligue 1
09 Feb 2023 – Lyon 2 – 2 Lille – Coupe de France
05 Feb 2023 – Troyes 1 – 3 Lyon – Ligue 1

UPDATE BERITA TERBARTU TIM GRENOBLE FOOT 38

Tim Ligue 2 Prancis Grenoble menahan imbang Le havre pada laga terakhir dengan skor imbang 0 – 0. Pada pertandingan ini kemungkinan sang pelatih Vincent Hognon akan menerapkan formasi 4-3-3 menghadapi Lyon.

Penyerang yang ditempatkan dilini depan antara lain adalah Sanyang, J Tell dan Sbai. Sementara akan ada Benet, Bambock dan Ngando dilini tengah Grenoble Foot 38. Diposisi bek akan diisi oleh Diarra, Monfray, Tchaptchet dan Gaspar.

PERTANDINGAN TERAKHIR GRENOBLE FOOT 38

25 Feb 2023 – Grenoble Foot 38 0 – 0 Le Harve – Ligue 2
19 Feb 2023 – Caen 2 – 1 Grenoble Foot 38 – Ligue 2
12 Feb 2023 – Grenoble Foot 38 1 – 1 Pau – Ligue 2
09 Feb 2023 – Vierzon FC 0 – 1 Grenoble Foot 38 – Coupe de France
04 Feb 2023 – Nimes 0 – 2 Grenoble Foot 38 – Ligue 2

PREDIKSI SKOR LYON VS GRENOBLE FOOT 38

Pertandingan Coupe de France antara tim Ligue 1 berhadapan dengan Grenoble tim Ligue 2 akan berlansung dikandang Lyon. Secara statistik Lyon menang diatas kertas, sementara Grenoble menempati peringkat ke 7 klasemen sementara Ligue 2 Prancis.

Laga ini diprediksikan oleh bursa prediksi bola hari ini akan berjalan seru dan menarik. Dengan statistik dan performa yang apik dari tim tuan rumah, Lyon memiliki peluang yang lebih besar untuk memenangkan laga kali ini dan diprediksi akan memenangkan laga dengan skor 2 – 1.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here