Debatbola.com – Liga Konferensi Eropa yang kini sudah memasuki babak playoff akan mempertemukan Maccabi Tel Aviv dengan Nice. Laga leg pertama kedua klub itu akan terlaksana pada tanggal 19 Agustus 2022 tepatnya Jumat nanti pukul 0.00 WIB. Kini Bloomfield Stadium yang terpilih sebagai lokasi pertandingan keduanya.
Berhasil lolos hingga ke babak playoff, Maccabi Tel Aviv akan langsung berhadapan dengan Nice yang merupakan klub kuat asal Prancis. Pertandingan nanti akan menjadi pertemuan perdana sekaligus laga perdana Nice di Liga Konferensi Eropa. Dengan posisinya sebagai tuan rumah, Maccabi Tel Aviv akan berusaha mencetak angka sebaik mungkin.
Statistik Pertandingan terbaru Kedua Tim
Maccabi Tel Aviv mencatatkan statistik yang cukup lumayan di 5 pertandingan terbarunya dengan dua kemenangan yang telah diperoleh. Selain itu, Maccabi Tel Aviv juga mencatatkan satu hasil imbang dari 5 laga itu. Sedangkan untuk dua pertandingan sisanya termasuk di laga terakhir Maccabi Tel Aviv mendapat kekalahan.
Hasil 5 laga kandang milik Maccabi Tel Aviv sedikit lebih baik dengan hanya kalah satu kali saja. Maccabi Tel Aviv juga mencatatkan dua hasil imbang di 5 pertandingan kandang tersebut. Untuk 2 pertandingan kandang sisanya berhasil dimenangkan oleh Maccabi Tel Aviv dengan salah satunya di pertandingan terakhir.
Nice juga mencatatkan statistik yang cukup lumayan di 5 pertandingan terbarunya dengan hanya kalah satu laga saja. Namun Nice juga hanya satu kali saja mendapat kemenangan di 5 pertandingan terbaru itu. Tiga pertandingan sisanya hanya mampu diakhiri dengan hasil imbang oleh Nice.
Hasil 5 laga tandang terbaru Nice juga cukup baik dengan masih hanya kalah di satu pertandingan. Total 2 pertandingan tandang yang berhasil dimenangkan oleh Nice di 5 laga kandang tersebut. Dua pertandingan sisanya yang merupakan 2 laga terakhir hanya mampu diakhiri dengan hasil imbang oleh Nice.
Dalam catatan pertemuan antara Maccabi Tel Aviv dengan Nice, keduanya belum pernah bertemu sebelumnya. Pertemuan perdana kedua klub itu akan terjadi pada leg pertama Liga Konferensi Eropa babak playoff kali ini. Bagi yang berhasil memenangkan pertandingan akan tercatat dalam sejarah pertemuan kedua klub tersebut sebagai pemenang pertama.
Kondisi Tim Terkini
Maccabi Tel Aviv berhasil lolos hingga babak playoff di Liga Konferensi Eropa musim ini. Dalam babak tersebut, Maccabi Tel Aviv akan melawan Nice yang menjadi lawannya di babak kali ini agar bisa lanjut ke fase grup. Dibandingkan sebelumnya, Nice merupakan lawan yang cukup berat untuk Maccabi Tel Aviv.
Nice sendiri berhasil finish di posisi 5 klasemen akhir Liga Prancis musim lalu sehingga berhak berpartisipasi di Liga Konferensi Eropa musim ini. Peringkat Prancis yang cukup tinggi membuat Nice bisa langsung melaju ke babak playoff. Pertandingan kali ini merupakan laga perdana Nice di kompetisi Liga Konferensi Eropa.
Meskipun lawannya cukup berat menurut judi bola, Maccabi Tel Aviv akan berusaha mencetak gol sebanyak mungkin di leg pertama nanti. Maccabi Tel Aviv akan memanfaatkan posisinya sebagai tuan rumah untuk menciptakan jarak selebar mungkin dengan Nice. Pasalnya kesempatan Maccabi Tel Aviv untuk mencetak angka di leg kedua akan lebih kecil.
Maccabi Tel Aviv sendiri kemungkinan tidak akan melakukan banyak perubahan dalam skuad yang akan diturunkan di pertandingan nanti. Pasalnya setiap pemain mampu memberikan kontribusi yang cukup baik meskipun kalah dari Aris. Begitu juga Nice yang bisa menurunkan pemain terbaiknya di laga tersebut.
Prediksi Line Up Pemain
Daniel Peretz akan kembali menjaga gawang milik Maccabi Tel Aviv yang memakai skema 3-4-2-1. Yeini, Saborit ditambah Bitton akan bertugas di area pertahanan. Geraldes, Van Overeem, Golasa serta Hozez akan turun mengisi area tengah. Kuwas bersama dengan Kanichowsky akan menemani Zahavi memimpin serangan.
Kasper Schmeichel akan dipercaya kembali menjaga gawang Nice yang memakai skema 4-2-3-1. Lotomba, Todibo, Dante dan kemudian Bard akan bertugas di area pertahanan dibantu Thuram-Uliem dan Lemina. Stengs, Gouiri serta Ilie akan membantu Delort memimpin serangan.
Prediksi Hasil Pertandingan
Peluang Maccabi Tel Aviv untuk menang di pertandingan nanti cukup kecil jika dilihat dari statistiknya. Sedangkan peluang Nice untuk menang cukup besar meskipun berposisi sebagai tim tamu. Nice diprediksi akan melawan Maccabi Tel Aviv dengan skor akhir 2 – 0.