Debatbola.com – Laga krusial harus di jalani Irlandia Utara dalam lanjutan babak kualifikasi Piala Eropa di Grup C, dimana Irlandia Utara harus menghadapi Belanda. Irlandia Utara sendiri sangat memerlukan poin penuh untuk menjaga asanya lolos ke Piala Eropa.
Mengingat laga nanti dihelat di markas Irlandia Utara, Windsor Park, situasi laga nanti tentunya bisa lebih menguntungkan. Namun tetap saja hal tersbut bukan jaminan utama bagi Irlandia Utara untuk bisa mengalahkan Belanda, apalagi Belanda sendiri memiliki catatan apik selama babak kualifikasi.
Untuk sementara ini Belanda merupakan pemuncak grup I dengan raihan 15 poin dan terpaut 3 poin dari Irlandia Utara di posisi ketiga. Dari situasi ini, bisa dikatakan laga nanti menjadi penentu nasib keduanya untuk bisa melewati babak kualifikasi menuju perhelatan Piala Eropa 2020.
- Irlandia Utara Alami Kekalahan Dari Tim Unggulan
Pencapaian dari Irlandia Utara di babak kualifikasi Grup C, terbilang kurang begitu mengesankan meskipun saat ini berada di posisi ketiga. Pasalnya Irlandia Utara selalu mengalami kekalahan dari tim unggulan, dimana di Grup C sendiri ada Jerman dan Belanda yang jadi unggulan.
Dua kali kekalahan di laga sebelumnya sendiri dirasakan saat menghadapi Jerman dan Belanda, tentu saja dari hasil tersbut menjadi sedikit gambaran bahwa kubu Irlandia Utara memiliki kans yang lebih kecil untuk bisa menang pada laga pertemuan nanti.
Meski begitu, Irlandia Utara memiliki sebuah motivasi yang besar untuk laga nanti, pasalnya jika sanggup menang maka posisinya bisa sama dengan Belanda. Namun sebaliknya jika di laga nanti mengalami kekalahan, kans Irlandia Utara untuk bisa lolos dipastikan tertutup.
- Memphis Depay Berpotensi Langsung Dipasang Sebagai Starter
Belanda setidaknya memiliki amunisi yang terbilang dalam keadaan on fire, hal ini sendiri ditunjukkan dengan performa pemainnya seperti Memphis Depay yang konsisten dalam performa baik. Bahkan sejauh ini Depay merupakan salah satu aktor penting di garis depan yang memberikan damak besar.
Hadirnya Memphis Depay di lini depan sendiri membuat tingkat produktivitas gol dari Belanda cukup menjanjikan. Dari total 1 gol yang telah dicetak Belanda selama babak kualifikasi, 6 diantaranya adalah berkat torehan gol dari Depay.
Bukan hanya berkontribusi dalam torehan gol saja, situs resmi judi bola juga melihat, Memphis Depay juga merupakan sosok pemain yang terlibat dalam proses terjadinya gol dari Belanda. Pasalnya sejauh ini Depay juga telah memberikan 6 assist yang berbuah pada kemenangan Belanda.
- Belanda Memiliki Sejarah Pertemuan Lebih Baik
Selain pencapaian di babak kualifikasi yang lebih baik dari Irlandia Utara, Belanda juga memiliki sejarah pertemuan yang menjanjikan. Bahkan di pertemuan sebelumnya sendiri belanda mampu menang atas Irlandia Utara dengan skor 3-1.
Kemenangan tersebut seakan menjadi saksi bahwa peluang Belanda untuk menang di laga nanti juga terbilang cuku besar. apalagi dengan ambisi untuk bisa memastikan lolos lebih cepat, bisa dipastikan Belanda bakalan memainkan seluruh pemain intinya, hal inilah yang bisa membuat besar kemungkinan menang 0-2 ataupun 1-2 di laga nanti.
Baca Juga : Prediksi Jerman vs Belarusia 17 November 2019
Perkiraan Susunan Pemain Irlandia Utara vs Belanda : |
(Irlandia) : Peacock-Farrell; Evans, Cathcart, Smith, Davis, Evans, Ferguson, Dallas, McNair, Saville, Lafferty.
Manager : Michael O’Neill.
(Belanda) : Cillessen; Blind, Veltman, van Dijk, de Ligt, Wijnaldum, van de Beek, de Jong, Promes, Bergwijn, Malen.
Manager : Ronald Koeman.
Berikut Statistik Kedua Tim Di Bawah Ini : |
- H2H Irlandia Utara vs Belanda
11/10/19 | ECQ | Belanda | 3-1 | Irlandia Utara |
03/06/12 | FRI | Belanda | 6-0 | Irlandia Utara |
12/10/77 | WQE | Irlandia Utara | 0-1 | Belanda |
13/10/76 | WQE | Belanda | 2-2 | Irlandia Utara |
07/04/65 | WQE | Belanda | 0-0 | Irlandia Utara |
- 5 Laga Terakhir Irlandia Utara
15/10/19 | FRI | Republik Ceko | 2-3 | Irlandia Utara |
11/10/19 | ECQ | Belanda | 3-1 | Irlandia Utara |
10/09/19 | ECQ | Irlandia Utara | 0-2 | Jerman |
06/09/19 | FRI | Irlandia Utara | 1-0 | Luxembourg |
12/06/19 | ECQ | Belarusia | 0-1 | Irlandia Utara |
- 5 Laga Terakhir Belanda
13/10/19 | ECQ | Belarusia | 1-2 | Belanda |
11/10/19 | ECQ | Belanda | 3-1 | Irlandia Utara |
10/09/19 | ECQ | Estonia | 0-4 | Belanda |
07/09/19 | ECQ | Jerman | 2-4 | Belanda |
10/06/19 | UNL | Portugal | 1-0 | Belanda |
Salam, Debatbola.