Prediksi Argentina vs Chile : Argentina Dipastikan Bisa Tahan Para Pemain Chile

0
1419
Prediksi Argentina vs Chile

Debatbola.com – Ajang Copa America kini telah sampai pada laga akhir, dimana kubu Argentina dan juga Chile harus bertemu untuk memperebutkan peringkat ke-3. Hal ini terjadi karena kubu Argentina dan juga Chile mengalami kekalahan di babak semi final Copa America 2019. Berbeda dengan 2 ajang Copa America sebelumnya, dimana kedua kubu Argentina dan juga Chile bertemu di partai Final, kini keduanya harus puas dengan hanya memperebutkan juara ke 3 saja. Meskipun sangat mengecewakan bagi keduanya karena gagal lolos ke final, setidaknya dengan perebutan juara ke 3 bisa menjadi obat pelipur lara di ajang ini.

Sejauh pagelaran Copa America 2019, kubu Argentina sendiri tidak tampak dominan, dan terkesan lambat panas, baik itu di babak penyisihan dan juga memasuki sistem gugur. Pada babak penyisihan sendiri kubu Argentina lolos dengan sangat dramatis karena harus memenangkan laga sulit di laga terakhir penyisihan nya. Berlanjut ke babak perempat final kubu Argentina tampak sedikit lebih baik karena sukses mengalahkan kubu Venezuela dengan skor 2-0. Dan di babak semi final kubu Argentina harus menghadapi lawan yang sangat diuntungkan di ajang ini, pasalnya lawan yang dihadapi adalah Brazil, hingga akhirnya kubu Argentina menyerah kalah.

Situasi yang mengejutkan terjadi bagi sang juara bertahan Chile, pasalnya selama babak penyisihan tampil cukup baik dan juga mampu menujukkan kapasitasnya sebagai tim yang wajib diperhitungkan dengan lolos mengesankan dari babak penyisihan grup. Berlanjut ke babak perempat final kubu Chile setidaknya harus menghadapi tim yang sangat superior di babak penyisihan yakni Kolombia, namun berkat mental juara yang dimiliki kubu Chile mampu menang lewat adu penalti. Hal diluar dugaan terjadi kala berlaga di babak Semi final, karena harus menyerah dari Peru.

Argentina vs Chile

Argentina Lambat Panas Di Sepanjang Turnamen

Situs online judi slot terbaru menyebutkan bahwa kegagalan dari Argentina di babak Semi Final kala harus menyerah 2 -0 dari sang tuan rumah Brazil, setidaknya dampak dari lambat panasnya permainan dari Argentina di sepanjang turnamen ini. Di babak penyisihan grup saja kubu Argentina harus kalah di laga perdananya kala menghadapi Kolombia. Dari kekalahan tersebut seakan menjadi isyarat jika kubu Argentina bakalan mengalami kesulitan di ajang Copa America 2019. Hal tersebut pun terbukti karena di laga kedua kubu Argentina harus ditahan imbang oleh Paraguay, bahkan sempat hampir kalah pada laga tersebut. Lolos nya dari babak penyisihan setidaknya kurang begitu berkesan mengingat kubu Argentina menjalani banyak drama.

Di laga Semi final sendiri kubu Argentina tampak tidak berdaya karena telah kecolongan gol di menit – menit awal, hingga pada akhirnya harus menyerah 2 gol tanpa balas di babak semi final tersebut. Kini lawan yang dihadapi adalah Chile yang notabene merupakan lawan yang membuat kubu Argentina mengalami kegagalan meraih trophy di dua ajang Copa Amerika sebelumnya. apabila melihat konsistensi bermain dari Argentina di sepanjang kompetisi ini digelar, bisa dikatakan kans untuk menang sangat sulit bagi Argentina.

Argentina vs Chile

Chile Kalah Secara Mengejutkan

Sebagai juara bertahan di ajang Copa Amerika sebelumnya, kubu Chile tampaknya berada dalam situasi yang tidak beruntung. Pasalnya di babak penyisihan grup saja sudah mampu memperlihatkan kapasitasnya sebagai salah satu tim yang diperhitungkan menjadi juara kembali. Apalagi di babak perempat final kubu Chile menghadapi lawan yang sangat menakutkan, seperti halnya Kolombia karena menjadi juara grup dan mengalahkan Argentina di babak penyisihan. Namun sebuah kejutan terjadi di babak Semi Final, karena kubu Chile harus menyerah dari kubu Peru, bahkan dengan skor yang sangat telak yakni dengan 3 gol tanpa balas.

Kekalahan tersebut tentu saja menjadi sebuah tamparan keras di tengah ambisi besar dari Chile sendiri untuk menjadi juara kembali. Kini asa tersebut telah hilang dan sebagai obat kesedihan tersebut, kubu Chile harus menghadapi Argentina pada laga perebutan juara ke 3 di ajang Copa Amerika 2019. Mengingat kedua kubu memiliki sederet pemain bintang berkualitas, besar kemungkinan laga ini berjalan ketat dan tidak menutup kemungkinan terjadi adu penalti.

Prediksi Skor Bola Copa Amerika : Argentina 1 – 1 Chile

Baca Juga : Prediksi Brazil Vs Peru, Final Copa America 08 Juli 2019

Perkiraan Susunan Pemain Argentina vs Chile :

(Argentina) : Armani; Otamendi, Tagliafico, Pezzella, Foyth, Paredes, De Paul, Messi, Aguero, Di Maria, Lautaro Martinez.
Manager : Lionel Sebastián Scaloni.

(Chile) : Arias; Isla, Medel, Maripan, Vidal, Fuenzalida, Aranguiz, Beausejour, Pulgar, Sanchez, Vargas.
Manager : Reinaldo Rueda Rivera.

Berikut Statistik Kedua Tim Di Bawah Ini :
  • H2H Argentina vs Chile
24/03/17WQSArgentina1-0Chile
27/06/16COAArgentina0-0Chile
07/06/16COAArgentina2-1Chile
25/03/16WQSChile1-2Argentina
05/07/15COAChile0-0Argentina
  • 5 Laga Terakhir Argentina
03/07/19COABrazil2-0Argentina
29/06/19COAVenezuela0-2Argentina
24/06/19COAQatar0-2Argentina
20/06/19COAArgentina1-1Paraguay
16/06/19COAArgentina0-2Kolombia
  • 5 Laga Terakhir Chile
04/07/19COAChile0-3Peru
29/06/19COAKolombia0-0Chile
25/06/19COAChile0-1Uruguay
22/06/19COAEkuador1-2Chile
18/06/19COAJepang0-4Chile

Salam, DebatBola.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here