Debatbola.com – Timnas Arab Saudi akan menjamu timnas Yaman pada babak kualifikasi grup D Piala Dunia Zona Asia 2022, Minggu (6/6/21), di Mrsool Park. Sepak terjang timnas Arab Saudi tampaknya sangat baik. Mereka mampu menghindari kekalahan dari 5 laga yang telah mereka jalani.
- Mengejar Usaha Maksimal
Sejauh ini tim nasional Arab Saudi sudah berusaha untuk memperoleh terus kemenangan absolut. Meskipun sebenarnya mereka cukup kerepotan di ronde awal.
Saat bergulirnya fase grup D tim nasional Arab Saudi tampak kesulitan untuk menang. Mereka ditahan imbang oleh tim nasional Yaman 2-2. Kini mereka mencoba mendapatkan kemenangan setelah tragedi hasil imbang yang mampu didapatkan di awal ronde tersebut.
Untungnya tim nasional Arab Saudi mencoba melakukan kemenangan dan berhasil di ronde kedua saat hadapi timnas Singapura 3-0. Setelah itu timnas Arab Saudi kembali imbang saat melawan timnas Palestina.
Laga terkuat yang dihadapi tim nasional Arab Saudi adalah saat menghadapi tim nasional Uzbekistan 3-2. Meskipun mereka mampu menang namun tampaknya cukup kesulitan dan hasil tipis tersebut membuat tim nasional Arab Saudi harus banyak melakukan evaluasi.
Mengambil langkah evaluasi dibutuhkan dan cukup berhasil saat menghadapi tim nasional Palestina 5-0. Sontak semua kemenangan tersebut membawa tim nasional Arab Saudi berada di posisi puncak dengan torehan 11 poin.

- Menjaga Kredibilitas
Menjaga performa pemain bagi pelatih Herve Renard memang dibutuhkan trik khusus. Untungnya kemenangan saat menjamu timnas Palestina membuat skuad asuhan Herver Renard tersebut cukup memiliki mental yang tajam.
Tentu saja modal tersebut sangat baik untuk menghadapi tim lainnya. Tim nasional Arab Saudi sendiri akan menjalani 3 agenda terakhir di fase kualifikasi ini.
Setelah melawan timnas Yaman mereka akan beranjak melawan timnas Singapura dan ditutup untuk menghadapi kembali tim nasional Uzbekistan. Tentu saja untuk menghindari kemungkinan terburuk melawan tim kuat Uzbekistan, maka tim nasional Arab Saudi harus menang penuh di dua agenda sebelumnya.
Pekerjaan tersebut sepertinya tidak begitu sulit bila melihat tim nasional Arab Saudi yang memang mampu menang penuh saat hadapi ketiga tim tersisa itu. Tentunya dibutuhkan kredibilitas yang stabil dan harus diperlihatkan oleh para pemain asuhan Herve Renard itu.
Mereka mungkin bisa kembali superior saat tim nasional Arab Saudi mampu menaklukan timnas Palestina 5-0. Saat itu tim nasional Arab Saudi mampu menguasai jalannya laga sebanyak 75 persen.
Gol demi gol mampu mereka ciptakan dengan maksimal di babak awal. Beberapa pemain tampak berkoordinasi sesuai ekspektasi sehingga membuat tim nasional Arab Saudi mampu memetik kemenangan yang indah.
- Mempelajari Pergerakan Lawan yang Berbahaya
Menghadapi tim nasional Arab Saudi akan sedikit menjadi mimpi buruk bagi timnas Yaman. Pasalnya mereka sempat ditahan imbang saat memasuki ronde awal kualifikasi.
Apalagi moral pemain tim nasional Yaman kian menurun karena kekalahan terakhir mereka saat melawan tim nasional Singapura. Tentu saja pukulan tersebut akan sangat berpengaruh pada pertandingan ini.
Namun sejatinya bila pelatih Jan Kocian mampu meningkatkan semangat timnya itu maka cerita akan jauh lebih menarik. Pasalnya mereka memiliki kekuatan yang sama hebat dengan tim nasional Arab Saudi.
Sehingga laga kali ini sejatinya tidak perlu untuk ditakuti. Yang penting timnas Yaman bisa bermain lebih fokus dan konsisten.

- Kemenangan yang Sengit
Bila berbicara tentang kemampuan tim dan individu tampaknya kedua kesebelasan memiliki kekuatan yang tidak jauh berbeda. Namun sepertinya timnas Arab Saudi diprediksikan casino online akan menang tipis.
Baca Juga : Prediksi Swedia vs Armenia 6 Juni 2021
Perkiraan Susunan Pemain Arab Saudi vs Yaman : |
(Arab Saudi) : Mohammed Al-Owais; Yasir Al-Shahrani, Abdullah Madu, Sultan Al-Ghanam, Abdulelah Al-Amri, Salem Al-Dawsari, Abdullah Otayf, Mohammed Kanoo, Abdulelah Al-Malki, Fahad Al Muwallad, Saleh Al-Shehri.
Manager : H. Renard.
(Yaman) : Mohammed Ayash; Ahmed Sadeq, Mudir Abdurabu, Mohammed Boqshan, Ala Addin Mahdi, Nasser Al-Gahwashi, Abdulwasea Al Matari, Omar Al Dahi, Aiman Al Hagri, Ahmed Al Sarori, Emad Mansoor.
Manager : Sami Hasan Al.
Berikut Statistik Kedua Tim Di Bawah Ini : |
- H2H Arab Saudi vs Yaman
10/09/19 | WQA | Yaman | 2-2 | Arab Saudi |
16/11/18 | FRI | Arab Saudi | 1-0 | Yaman |
19/11/14 | GCO | Arab Saudi | 1-0 | Yaman |
09/01/13 | GCO | Yaman | 0-2 | Arab Saudi |
12/12/12 | WAC | Yaman | 0-1 | Arab Saudi |
- 5 Laga Terakhir Arab Saudi
31/03/21 | WQA | Arab Saudi | 5-0 | Palestine |
26/03/21 | FRI | Arab Saudi | 1-0 | Kuwait |
17/11/20 | FRI | Arab Saudi | 1-2 | Jamaica |
14/11/20 | FRI | Arab Saudi | 3-0 | Jamaica |
08/12/19 | GCO | Bahrain | 1-0 | Arab Saudi |
- 5 Laga Terakhir Yaman
02/12/19 | GCO | Yaman | 0-0 | Iraq |
30/11/19 | GCO | Yaman | 0-6 | Qatar |
27/11/19 | GCO | UAE | 3-0 | Yaman |
19/11/19 | WQA | Yaman | 1-2 | Singapore |
14/11/19 | WQA | Yaman | 1-0 | Palestine |
Salam, Debatbola.